Rabu, 15 November 2017

Surah An-Nasr beserta terjemahannya

Surah An-Nasr

Assalamu'alaikum
Saudara-saudara muslimku yg di Rahmati Allah SWT. hari ini saya akan berbagi pengetahuan tentang Surah An-Nasr.
Surah An-Nasr (bahasa Arab : ﺍﻟﻨﺼﺮ) adalah surah ke-110 dalam al-Qur'an . Surah ini terdiri atas 3 ayat.
Berikut adalah lafadz beserta terjemahannya.


Latin :
1. Idza jaa anasrullahi waalfat-h
2. Waroaytan nasa yadkhuluna fidinillahi afwaja

3. Fasabbih bihamdi rabbika wastaghfir-h innahu kana tawwaba
Artinya :
1. Apabila Pertolongan Allah dan Kemenangan telah tiba
2. dan kamu saksikan umat manusia berbondong-bondong menganut agama Allah,

3. maka semarakkanlah puji-pujian untuk Tuhanmu dan mohonlah pengampunanNya, sungguh Dialah Yang Maha Mengasihani.

Itulah artikel dari saya, semoga bermanfaat.
Mohon maaf apabila salah pengetikan. Kritik dan saran sangat berguna bagi saya.
Terimakasih.

Wassalamu'alaikum wr.wb

Selasa, 14 November 2017

Surah Al-'alaq beserta terjemahannya

Surah Al-'alaq

Assalamu'alaikum wr.wb
Saudara-saudara muslim ku yg di Rahmati Allah SWT. hari ini saya akan berbagi pengetahuan tentang Surah Al-'alaq.
Surah Al-'Alaq (bahasa Arab : ﺍﻟﻌﻠﻖ, "Segumpal Darah") adalah surah ke 96 dalam al-Qur'an . Surah ini terdiri atas 19 ayat.
Berikut adalah lafadz beserta terjemahannya.



Latin :
1.Iqrabismi Rabbikal ladzii khalaq.
2.Khalaqal insaana min ‘alaq.
3.Iqra wa Rabbukal akram.
4.Alladzii ‘allama bil qalam.
5. ‘Allamal insaana maa lam ya’lam.
6.Kallaa, innal insaana layathghaa.
7. Ar ra-aahus taghnaa.
8. Inna ilaa rabbikar ruj’aa.
9. Ara-‘aital ladzii yanhaa.
10. ‘Abdan idzaa shallaa.
11. Ara-aita in kaana alal hudaa.
12. Au amara bit taqwaa.
13. Ara-aita in kadzdzaba wa tawallaa.
14.Alam ya’lam biannallaaha yaraa.
15. Kallaa la-illam yantahi lanasfa’an bin naashiyah.
16. Naashiyatin kaadzibatin khaathi-ah
17. Fal yad’u naadiyah.
18. Sanad’uz zabaaniyah.

19. Kalla laa tuthi’hu was jud waqtarib.

Artinya :
1. Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu Yang menciptakan,
2. Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah.
3. Bacalah, dan Tuhanmulah Yang Maha Pemurah,
4. Yang mengajar (manusia) dengan perantaraan kalam .
5. Dia mengajarkan kepada manusia apa yang tidak diketahuinya.
6. Ketahuilah! Sesungguhnya manusia benar-benar melampaui batas,
7. karena dia melihat dirinya serba cukup.
8. Sesungguhnya hanya kepada Tuhanmulah kembali (mu).
9. Bagaimana pendapatmu tentang orang yang melarang,
10. seorang hamba ketika dia mengerjakan shalat ,
11. bagaimana pendapatmu jika orang yang dilarang (yaitu Rasulullah s.a.w.) itu berada di atas kebenaran,
12. atau dia menyuruh bertakwa (kepada Allah)?
13. Bagaimana pendapatmu jika orang yang melarang itu mendustakan dan berpaling?
14. Tidakkah dia mengetahui bahwa sesungguhnya Allah melihat segala perbuatannya?
15. Ketahuilah, sungguh jika dia tidak berhenti (berbuat demikian) niscaya Kami tarik ubun-ubunnya.
16. (yaitu) ubun-ubun orang yang mendustakan lagi durhaka.
17. Maka biarlah dia memanggil golongannya (untuk menolongnya),
18. kelak Kami akan memanggil malaikat Zabaniyah ,

19. sekali-kali jangan, janganlah kamu patuh kepadanya; dan sujudlah dan dekatkanlah (dirimu kepada Tuhan).

Itulah artikel dari saya, semoga bermanfaat bagi sobat-sobat muslim.
Mohon maaf apabila ada salah pengetikan. Kritik dan saran sangat berguna bagi saya.
Terimakasih.

Wassalamu'alaikum wr.wb

Minggu, 12 November 2017

Surah Al-Qadr beserta terjemahannya

Surah Al-Qadr

Assalamu'alaikum wr.wb
Saudara-saudara muslim ku yg di Rahmati Allah SWT. hari ini saya akan berbagi pengetahuan tentang Surah Al-Qadr.
Surah Al-Qadr merupakan surah ke 97 dalam Al-Quran. Al-Qadr sendiri hanya terdiri dari 5 ayat.
Berikut adalah lafadz beserta terjemahannya.

Surah Al-Qadr

Latin :
1. Inna anzalna Hufilailatil qodr.
2. wamaa ad-ro kama-lailatul qodr
3. lailatul qod-ri khoirum min-al fi-syahr
4. tanazzalul malaa ikatu warrukhu fiiha bi'idzni robbihim minkulli amr

5. sala-mun hiya hatta matla-'il fajr

Artinya :
1. Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al Qur'an) pada malam kemuliaan .
2. Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu?
3. Malam kemuliaan itu lebih baik dari seribu bulan.
4. Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan malaikat Jibril dengan izin Tuhannya untuk mengatur segala urusan.

5. Malam itu (penuh) kesejahteraan sampai terbit fajar.

Itulah artikel dari saya, semoga bermanfaat untuk sobat-sobat muslim.
Mohon maaf apabila ada salah dalam pengetikan. Kritik dan saran sangat berguna untuk saya.
Terimakasih 😊.

Wassalamu'alaikum wr.wb

Surah At-tiin beserta terjemahannya

Surah At-tiin

Saudara-saudara muslim ku yg di Rahmati Allah SWT. hari ini saya akan berbagi pengetahuan tentang Surah At-tiin. Berikut adalah lafadz beserta terjemahannya.

Surah At-tiin

Latin :
1. "Wattiini wazzaituuun"
2. "Wathuurisiiniiin"
3. "Wahaadzal baladil amiiin"
4. "Laqad kholaqnal ingsaana fii ahsanitaqwiiim"
5. "Tsumma radadnaahu asfala saafiliiin"
6. "Illalladziina aamanuu wa'amilush shoolihaati falahum ajrun ghairu mamnuuun"
7. "Fa maa yukadz dzibuka ba'du biddiiin"

8. "Alaisallahu bi ahkamil haakimiiin"

Artinya :
1. "Demi buah Tin dan buah Zaitun"
2. "Demi gunung sinai"
3. "Dan demi negeri [Mekah] yang aman ini"
4. "Sungguh, kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya"
5. "Kemudian kami kembalikan dia ke tempat yang serendah-rendahnya"
6. "Kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan kebajikan; Maka mereka akan mendapat pahala yang tidak ada putus-putusnya"
7. "Maka apa yang menyebabkan [mereka] mendustakan mu [tentang] hari pembalasan setelah [adanya keterangan-keterangan] itu?"

8. "Bukankah allah hakim yang paling adil"

Itulah artikel dari saya, semoga bermanfaat bagi sobat-sobat muslim.
Mohon maaf apabila ada salah dalam pengetikan. Kritik dan saran sangat berguna bagi saya.
Terimakasih 😊.

Wassalamu'alaikum wr.wb

Surah Az-Zalzalah beserta terjemahannya

Surah Az-Zalzalah

Assalamu'alaikum wr.wb
Para muslim yg di Rahmati Allah SWT. hari ini saya akan berbagi pengetahuan tentang Surah Az-Zalzalah.
Surah Az-Zalzalah terdiri dari 8 ayat. Surah ini berarti goncangan.
Berikut adalah lafadz beserta artinya.

ﺑِﺴْﻢِ ﺍﻟﻠَّﻪِ ﺍﻟﺮَّﺣْﻤَﻦِ ﺍﻟﺮَّﺣِﻴﻢ

ﺇِﺫَﺍ ﺯُﻟْﺰِﻟَﺖِ ﺍﻷﺭْﺽُ ﺯِﻟْﺰَﺍﻟَﻬَﺎ ‏( ١ ‏) ﻭَﺃَﺧْﺮَﺟَﺖِ ﺍﻷﺭْﺽُ ﺃَﺛْﻘَﺎﻟَﻬَﺎ ‏( ٢ ‏) ﻭَﻗَﺎﻝَ ﺍﻹﻧْﺴَﺎﻥُ ﻣَﺎ ﻟَﻬَﺎ ‏( ٣ ‏) ﻳَﻮْﻣَﺌِﺬٍ ﺗُﺤَﺪِّﺙُ ﺃَﺧْﺒَﺎﺭَﻫَﺎ ‏( ٤ ‏) ﺑِﺄَﻥَّ ﺭَﺑَّﻚَ ﺃَﻭْﺣَﻰ ﻟَﻬَﺎ ‏( ٥ ‏) ﻳَﻮْﻣَﺌِﺬٍ ﻳَﺼْﺪُﺭُ ﺍﻟﻨَّﺎﺱُ ﺃَﺷْﺘَﺎﺗًﺎ ﻟِﻴُﺮَﻭْﺍ ﺃَﻋْﻤَﺎﻟَﻬُﻢْ ‏( ٦ ‏) ﻓَﻤَﻦْ ﻳَﻌْﻤَﻞْ ﻣِﺜْﻘَﺎﻝَ ﺫَﺭَّﺓٍ ﺧَﻴْﺮًﺍ ﻳَﺮَﻩُ ‏( ٧ ‏) ﻭَﻣَﻦْ ﻳَﻌْﻤَﻞْ ﻣِﺜْﻘَﺎﻝَ ﺫَﺭَّﺓٍ ﺷَﺮًّﺍ ﻳَﺮَﻩُ ‏( ٨ )

Arti :

1. Apabila bumi digoncangkan dengan goncangannya (yang dahsyat), (QS. 99:1)
2. dan bumi telah mengeluarkan beban-beban berat (yang dikandung)nya, (QS. 99:2)
3. dan manusia bertanya: “Mengapa bumi (jadi begini)?”, (QS. 99:3)
4. pada hari itu bumi menceritakan beritanya, (QS. 99:4)
5. karena sesungguhnya Rabbmu telah memerintahkan (yang demikian itu) kepadanya. (QS. 99:5)
6. Pada hari itu manusia keluar dari kuburnya dalam keadaan yang bermacam-macam, supaya diperlihatkan kepada mereka (balasan) pekerjaan mereka 1597. (QS. 99:6)
7. Barangsiapa yang mengerjakan kebaikan seberat dzarrahpun, niscaya dia akan melihat (balasan)nya. (QS. 99:7)
8. Dan barangsiapa yang mengerjakan kejahatan seberat dzarrahpun, niscaya dia akan melihat (balasan)nya pula. (QS. 99:8)

Itu dia artikel dari saya, semoga bermanfaat.
Mohon maaf apabila ada salah pengetikan. Kritik dan saran sangat berguna bagi saya.
Terimakasih 😊.

Wassalamu'alaikum wr.wb

Surah Al-Kautsar beserta terjemahannya

Surah Al-Kautsar

Assalamu'alaikum wr.wbSaudara-saudara muslim ku yg di Rahmati Allah SWT. hari ini saya akan berbagi pengetahuan tentang Surah Al-Kautsar.
Surah Al-Kautsar terdiri atas 3 ayat. Surah ini bermakna Nikmat yg berlimpah.
Berikut adalah lafadz beserta terjemahannya.

ﺇِﻧَّﺎ ﺃَﻋْﻄَﻴْﻨَﺎﻙَ ﺍﻟْﻜَﻮْﺛَﺮَ ١
ﻓَﺼَﻞِّ ﻟِﺮَﺑِّﻚَ ﻭَﺍﻧْﺤَﺮْ ٢
ﺇِﻥَّ ﺷَﺎﻧِﺌَﻚَ ﻫُﻮَ ﺍﻷﺑْﺘَﺮُ ٣

Latin :
1. inna a'toina kalkautsar
2. fasollilirobbika wanhar
3. innasyaniaka huwal abtar

Artinya :
1. Sesungguhnya Kami telah memberikan kepadamu nikmat yang banyak.
2. Maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu dan berkorbanlah
3. Sesungguhnya orang-orang yang membenci kamu dialah yang terputus.

Itu dia artikel tentang Surah Al-Kautsar. Semoga artikel diatas bermanfaat bagi sobat-sobat sekalian.
Terimakasih.

Wassalamu'alaikum wr.wb

Surah An-nas beserta terjemahannya

Surah An-nas

Assalamu'alaikum wr.wb
Saudara-saudara muslimku yg di Rahmati Allah SWT. hari ini saya akan berbagi artikel tentang Surah An-nas. Surah An-nas terdiri atas 6 ayat. Nas berarti Manusia. Berikut adalah lafadz dan terjemahannya.

ﻗُﻞْ ﺃَﻋُﻮﺫُ ﺑِﺮَﺏِّ ﺍﻟﻨَّﺎﺱِ ‏( 1 ‏) ﻣَﻠِﻚِ ﺍﻟﻨَّﺎﺱِ ‏( 2 ‏) ﺇِﻟَﻪِ ﺍﻟﻨَّﺎﺱِ ‏( 3 ‏) ﻣِﻦْ ﺷَﺮِّ ﺍﻟْﻮَﺳْﻮَﺍﺱِ ﺍﻟْﺨَﻨَّﺎﺱِ ‏( 4 ‏) ﺍﻟَّﺬِﻱ ﻳُﻮَﺳْﻮِﺱُ ﻓِﻲ ﺻُﺪُﻭﺭِ ﺍﻟﻨَّﺎﺱِ ‏( 5 ‏) ﻣِﻦَ ﺍﻟْﺠِﻨَّﺔِ ﻭَﺍﻟﻨَّﺎﺱِ

Latin :
1.qul a'uudzu birabbi nnaas
2.maliki nnaas
3.ilaahi nnaas
4.min syarri lwaswaasi lkhannaas
5.alladzii yuwaswisu fii shuduuri nnaas

6.mina ljinnati wannaas

Artinya :
1. Katakanlah: "Aku berlidung kepada Tuhan (yang memelihara dan menguasai) manusia.
2. raja manusia.
3. sembahan manusia.
4. dari kejahatan (bisikan) syaitan yang biasa bersembunyi,
5. yang membisikkan (kejahatan) ke dalam dada manusia,

6. dari (golongan) jin dan manusia.